Kami memberikan pengalaman, pelatihan terbaik dan keahlian dari sistem ekonomi Finlandia yang termasyhur di dunia; termasuk keahlian dari pemegang saham kami, yaitu: Haaga-Helia, Laurea dan Metropolia.
Penawaran kami disesuaikan dengan lingkungan dan budaya lokal, untuk membantu Anda dalam proses transformasi. Kami menjadi bagian dari; tujuan, sasaran dan hasrat Anda. Kami bekerja bersama Anda, untuk mendefinisikan kebutuhan dan tantangan; dalam menghasilkan solusi inovatif komprehensif, yang benar-benar sesuai dengan kebutuhan Anda.
Kami menciptakan solusi komprehensif untuk hal-hal sebagai berikut:
- Organisasi sektor publik dan pemerintahan.
- Institusi pendidikan.
- Perusahaan dan industri.